Tag: wuku

  • Kalender Jawa Tahun 2022 Lengkap Beserta Hari Pasaran dan Wuku

    Tambelan.com – Tanggalan jawa menggunakan 2 siklus yaitu siklus mingguan dan pekan pancawara. Siklus mingguan terdiri dari 7 hari Minggu (Radite), Senin (Soma), Selasa (Hanggara), Rabu (Budha), Kamis (Respati), Jumat (Sukra) dan Sabtu (Tumpak). Selain itu ada siklus pekan (pasaran) yang terdiri atas 5 hari pasaran yaitu Legi, Pahing, Pon, Wage dan Kliwon. Pekan Pekan terdiri…